News & Events

Recom Immanuel merupakan salah satu recom yang berada dibawah naungan gereja CMC (Christ Mercy Center). Pada tanggal 11-12 Februari 2017, Recom Immanuel melakukan fellowship selama 2 hari 2 malam di Villa Taman Telaga Surabaya Barat. Fellowship kali ini bertemakan “Arise” yang memiliki maksud untuk bangkit dari segala keterpurukan dan berbalik kembali kepada Tuhan dan menjadi lebih

Tagged under: ,

Dalam berorganisasi, konflik merupakan hal yang selalu dapat kita alami. Entah dengan rekan sesama anggota, rekan kerja atau dengan pimpinan atau atasan. Oleh karena itu, diperlukan jurus jitu untuk menangani konflik tersebut agar konflik itu tidak berlarut-larut dan bahkan berujung dengan dampak yang negatif bagi pertumbuhan karakter dan rohani kita. Berlatar belakang itulah, PIC bulan

Tagged under: ,

“Pahlawan yang sejati bukan hanya mampu menyerang, tetapi juga mampu bertahan dan bangkit” Salah satu revival community di Surabaya Barat, Recom Efata, kembali mengadakan fellowship pada tanggal 18-19 Februari 2017. Fellowship yang diadakan di Trawas ini diikuti oleh 25 peserta. Bertemakan “Sang Pahlawan”, fellowship ini diadakan dengan tujuan untuk mempersiapkan setiap anggota menjadi pahlawan Tuhan

Tagged under: ,

Tanggal 29 April hingga 1 Mei 2017 Recom Eben-Haezer melakukan fellowship di Villa Grand Trawas selama 3 hari 2 malam dengan tema “FOR THE SAKE OF THE CHRIST”. Apabila diartikan dalam bahasa Indonesia tema fellowship ini berarti ”DEMI KEPENTINGAN KRISTUS”. Tema ini diangkat berdasarkan semakin banyaknya jiwa-jiwa yang menjauh dari Kristus demi kepentingan dirinya sendiri

Tagged under: ,

Proses pendekatan (alias PDKT) merupakan proses yang sangat menentukan dalam keberhasilan sebuah hubungan pria dan wanita karena segala wujud sikap dan perhatian yang kita berikan pada lawan jenis yang kita sukai akan menentukan seberapa jauh kita mengenalnya dan akan dibawa ke arah mana kedekatan tersebut. Hal inilah yang menarik pengurus PIC untuk mengangkat tema LOVE

Setelah mengikuti training selama kurang lebih 6 bulan, calon pelayan Tuhan angkatan X akhirnya diresmikan menjadi pelayan Tuhan CMC pada hari Minggu, 19 Maret 2017 kemarin. Pelantikan pelayan Tuhan baru kemarin sekaligus merayakan hari ulang tahun Christ Mercy Center Church yang jatuh pada hari Selasa, 14 Maret 2017 yang ke 12 tahun. Christ Mercy Center berdiri secara

Tagged under:

Setelah proses polling dilakukan untuk memilih tema di bulan ini, maka terpilihlah 1 tema berdasarkan hasil polling terbanyak, yaitu How Strong You Can Be.  Berbeda dari even PIC sebelumnya yang selalu diakhiri dengan sesi tanya jawab, kali ini PIC dikemas dengan konsep ibadah, hal ini dirasa perlu agar dewasa muda dapat merasakan suasana yang berbeda.

Tagged under:

Retreat Training pelayan Tuhan baru diadakan kembali, setelah para peserta mengikuti kurang lebih 9 kali pertemuan yang tiap minggunya diisi dengan pemberian materi untuk memperlengkapi para peserta training selain itu juga ada praktek 7 voice. Sebelum mereka nantinya mereka ditabiskan atau mengikuti ujian tulis, tibalah waktunya untuk para peserta training pelayan untuk mengikuti retreat di

Tagged under:
TOP